Jumat, 30 Mei 2014

Ujian Praktik sholat

Sebagai syarat kelulusan dari SD, maka siswa harus menempuh ujian praktik, diantaranya adalah praktik sholat, kita intip yuk?












Podo sholat yo le, mugo-mugo uripmu kepenak ndunyo akherat,....................

Rabu, 21 Mei 2014

Profil Guru SDN 1 Lebak

Inilah Profil Guru SDN 1 Lebak
1. Kepala Sekolah,
 Bapak Purnomo, S.Pd.SD,kepala sekolah SDN 1 Lebak yang  berwatak kalem, bertoleransi tinggi, dan gak neko-neko, alias sederhana. Meski berpenampilan sederhana, tetapi cerdas dan cekatan dalam melaksanakan tugasnya, ahli komputer, namun  ramah dan tidak suka marah walupun meja kerjanya dibuat jag-jagan ( ditempati para anak buah) terutama guru kelas 4 pak Yanto, tetapi tetap punya rasa jengkel juga kali, bila melihat para guru pada males mengerjakan tugas ngadministrasi, termasuk aku juga, kita intip beliau yuk?
Jangan galak-galak ya pak, termasuk padaku, karena aku sering telat, maklum rumahku jauh pak, selamat bertugas Pak Pur, hormat kami Padamu tak berkurang.









2. Mr. Setu, S.Pd.
Beliau adalah salah satu guru yang lumayan senior, makluk serba bisa dan rajin bekerja, jabatan beliau cukup banyak, diantaranya, ketua KKG guru Olah raga kec. Grobogan, Panitia Pemungutan Suara Lebak, Direktur Pamsimas Lebak, Bendahara BOS, RW di desa Tunggul, dan masih banyak lagi, bingung aku menyebutkannya, meski badannya gede, bukan berarti makannya banyak, itu dulu, dia paling takut makan sate, jeroan, kacang, es, dan lain-lain yang berbau kimiawi, maklum sudah pernah sakit agak parah masalhnya, tapi ini rahasia ya, Ayah dari INDANA SETYA PANGESTU, ANDINI SETYA PANGESTUTI,BAYUTRI SETYA WIGUNA dan Suami dari WIDJAJANTI ini tetap memberikan perhatian pada keluarga besarnya di tengah kesibukannya, seperti mengepel lantai rumah barunya, bersih-bersih halaman, mencuci piring dan pakaian keluarga pun tidak segan-segan belaiau lakukan.
OK kita intip juga Yuk, lagi ngapain dia ya,............
Segudang piala dipersembahkan untuk SDN 1 Lebak dalam bidang olah raga, Lanjutkan Berprestasi Pak Tu.................,










3. Bapak Suyono, S.Pd.SD
 Bapak 3 anak ini adalah salah satu guru senior di SDN 1 Lebak, terbukti Beliau dipercaya memegang kelas 6, ujung tombaknya Sekolah,beliau juga pernah dipercaya sebagai bendahara BOS, ayah tiga anak ini terkenal disiplin, baik waktu maupun ketika membuat perangkat pembelajaran, paling komplit pokoknya,

Murid-murid beliau sudah banyak yang menjadi orang, ada yang jadi TNI, POLRI, Pemborong, Guru, dan lain-lain. Oya, dibalik penampilannya yang gagah, jangan salah, beliau amat lembut hatinya, sayang banget pada keluarga, pokonya rela berbuat apa saja untuk keluarganya, Suami dari Ibu Sukarmi, S.Pd.SD dan Bapak dari ANGGA ADI WIBOWO, RAHMAN ALAN KUSUMA, dan BIMA SEPTIANO, ini juga hobi banget main batminton, itu yang membuat tampak awet muda, meski usia sudah lumayan berumur, tapi belum tua ya, oya, sudah saatnya Bapak ini menjadi kepala sekolah, sudah pantes gitu pak, selamat berprestasi Pak Yono!


 4. Bu Sudjiani, S.Pd.SD

Suami dari Bapak Prayoga, dan Ibu dari EVA ARISTA SAFITRI, dan RIA AYU RAHMAWATI,  merupakan salah seorang guru yang paling lama mengabdi di SD Negeri 1 Lebak, mungkin lebih dari 26 Tahun, mulai dari guru Wiyata Bhakti, sampai menjadi PNS, dan telah menerima tunjangan sertifikasi yang pertama. Beliau selalu berwajah smile, alias selalu tersenyum bila bertemu dengan orang lain, dan tertawa bila mengemukakan pendapat, agar tidak menyinggung orang lain katanya,
Guru kelas 5 ini juga tidak kalah rajinnya dalam membuat perangkat pembelajaran, apalagi kalau mau usul pangkat, rajin banget. Guru Profesional gitu loh, Oke selamat nglembur membuat analisis Bu. semoga selalu suskses!


5. Pak To ( Imam Sugianto, S.Pd.SD)
 Tampan dan Tajir









Kasih sayang dan Menyayangi,


 Humoris dan bersahabat,

Ramah,...................











Berprestasi !













6. Bu Evi ( Eviana Siswanti, S.Pd.SD)
Bu Evi, yang akrab dipanggil anak-anak ini dipercaya mengajar di kelas 2, dari tahun 2003 sampai sekarang, ini karena mempunyai sifat yang lemah lembut, penyayang dan sabar, mengabdi tanpa pamrih sudah hampir 10 tahun, tidak ambisius jadi PNS, apalagi pake uang sogokan atau suap? anti banget, jalani hidup dengan apa adanya, Ibu dari 2 Putri ini rajin dan disiplin dalam melaksanakan tugasnya, gak pernah terlambat, tidak mau bermasalah dengan siapapun, diam itu emas, itu motonya, (kayak megawati aja,). oya, sangat religius lho, terbukti sudah berhijab alias pake jilbab, ini gambar sebelum berhijab,

Kini



 Sekarang









Dulu
















Doeloe





Kamis, 08 Mei 2014

Selayang pandang SDN 1 Lebak

Selayang Pandang
SDN 1 Lebak yang terletak di desa Lebak, kecamatan grobogan kabupaten Grobogan, memang tergolong sekolah ndeso, karena jaraknya dari kota kecamatan sekitar 7 KM, dengan kondisi jalan yang sangat rusak, boleh dikatakan jalan khusus traktor atau sejenisnya, Namun demikian sekolah ini tergolong berprestasi, terbukti tahun ini berhasil menggondol piala dalam cabang Atletik yang diselenggarakan oleh Pemkab Grobogan, Mantab, selamat ya Pak Setu, Oya, Beliau adalah guru berprestasi dalam bidang olah raga, semenjak menjadi Sarjana Olahraga, kini Pak Setu, berhak menyandang gelar S.Pd. di bidang Olah raga, dan dipercaya menjadi sopir, eh maaf ketua KKG OR Kecamatan Grobogan, Selamat ya Pak,
SD Negeri 1 Lebak yang dikomandani yang mulia Bapak Purnomo, S.Pd.SD ini menanamkan sifat kedisiplinan yang moderat, artinya santai tapi serius, gak galak-galak amat, alias nyaman dan damai bagi anak buah, Bapak buah kita ini, dengan gaya yang sederhana, merakyat, suka ngobrol dengan rakyat kecil, entah suka blusukan atau tidak, saya belum tahu, yang jelas baiklah, tapi kita tetep hormat pada beliau.
hari ini rabu, 8 Mei 2014 jadwal ujian Praktik PAI, anak-anak pada memakai pakaian muslim untuk melaksanakan tes sholat, anak -anak lancar sholatnya, dan cukup memuaskan nilainya, anak lebak gito lhoh, anak madrasah.

Bersambung dulu,